Breaking News
LAMR Laksanakan Tunjuk Ajar yang Diikuti Ratusan Pelajar SMA se-Kabupaten Pelalawan | Siapkan Payung, Hujan Disertai Petir Diprediksi Kembali Guyur Riau Hari Ini | Perluas Relasi Keilmuan, UMRI Bangun Kerja Sama dengan Yala Rajabhat University Thailand | Tarif Parkir Pasar Tradisional di Pekanbaru Turun Jadi Rp1.000 | Berikan Materi Manasik Haji Tingkat Kabupaten Rokan Hulu, Ini Pesan Plt Kakanwil Kemenag Riau | Siapkan SDM Berkualitas, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas Jumat, 10 Mei 2024

 
Sebanyak 225 Botol Miras Berbagai Jenis Berhasil Diamankan Satuan Pol PP Siak.
Kamis, 06-04-2023 - 08:14:58 WIB

SIAK - Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Siak melalui Tim Penindak Perda, di Pimpin langsung Kabid PPUD Subandi, S.Sos., M.Si, di dapingi Sekcam Kecamatan Sei Apit Susandi, S. IP,  M. IP, bersama TNI, POLRI, Melaksanakan Razia Penyakit Masyarakat (Pekat) di Kecamatan Sei Apit Rabu (05/04/2023) .

Tim Penindak Perda Satpol PP Kabupaten Siak berhasil mengungkap jaringan peredaran penjualan minuman keras (MIRAS) tanpa izin di wilayah kabupaten Siak, Dalam Operasi ini petugas berhasil mengamankan ratusan miras berbagai jenis  sebanyak 225 botol.

Kepala Satpol PP Kabupaten Siak, Hendy Derhavin, SE., MM  mengungkapkan bahwa Operasi Miras ini dilakukan untuk menindaklanjuti laporan dari warga masyarakat yang resah oleh keberadaan dan peredaran miras di wilayah tersebut.

"Kita amankan 225 botol Miras dari yang ditemukan di desa sei api kec sei apit dengan dua orang pemilik yaitu Saudari SY dan MS. Dan minuman keras sebanyaK 225 botol telah kita amankan MAKO Satpol-PP Kabupetn Siak dan pada pemilik miras kita serahkan ke Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) Satpol-PP Kabupaten Siak untuk di periksa selanjutnya sesuai dengan Surat Panggilan yang sudah diserahkan oleh Penyidik kepada pemiliik miras, kami berharap dengan kegiatan operasi masyarakat ini dapat membuat efek jera kepada para pelaku, sehingga tidak lagi mengulangi perbuatan yang melanggar perda kabupaten Siak nomor 3 tahun 2022.” Jelasnya.

Dan kami dalam melaksanakan operasi pekat ini merupakan kegiatan rutin setiap bulannya terkusus untuk bulan suci ramadhan ini akan kami gencarkan untuk melakukan penertiban untuk kegiatan yang dapat meresahkan masyarakat.(R/E)




 
Berita Lainnya :
  • LAMR Laksanakan Tunjuk Ajar yang Diikuti Ratusan Pelajar SMA se-Kabupaten Pelalawan
  • Siapkan Payung, Hujan Disertai Petir Diprediksi Kembali Guyur Riau Hari Ini
  • Perluas Relasi Keilmuan, UMRI Bangun Kerja Sama dengan Yala Rajabhat University Thailand
  • Tarif Parkir Pasar Tradisional di Pekanbaru Turun Jadi Rp1.000
  • Berikan Materi Manasik Haji Tingkat Kabupaten Rokan Hulu, Ini Pesan Plt Kakanwil Kemenag Riau
  •  
    Komentar Anda :

     
    Berita Terkini Indeks
    #1 LAMR Laksanakan Tunjuk Ajar yang Diikuti Ratusan Pelajar SMA se-Kabupaten Pelalawan
    #2 Siapkan Payung, Hujan Disertai Petir Diprediksi Kembali Guyur Riau Hari Ini
    #3 Perluas Relasi Keilmuan, UMRI Bangun Kerja Sama dengan Yala Rajabhat University Thailand
    #4 Tarif Parkir Pasar Tradisional di Pekanbaru Turun Jadi Rp1.000
    #5 Berikan Materi Manasik Haji Tingkat Kabupaten Rokan Hulu, Ini Pesan Plt Kakanwil Kemenag Riau
    #6 Siapkan SDM Berkualitas, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas
    #7 Rakor Pemda dan Pemdes se-Riau, Laporan Angka Stunting Siak 2023 Turun 11,6 Persen
    #8 PN Pasir Pengaraian Gelar' Sidang Lapangan Tuntutan Lahan dan Kebun Umi Handayani
    #9 Menuju Pilkada Dumai 2024, Paisal Dinilai Masih di Atas Angin
    #10 Israel Tetap Serang Rafah Meski Hamas Terima Proposal Gencatan Senjata
     

    Riautrust.com adalah media online yang melayani informasi dan berita dengan mengutamakan kecepatan serta kedalaman informasi. Selengkapnya

    free html hit counter
     
    Quick Links
     
    + Home
    + Redaksi
    + Disclaimer
    + Pedoman Berita Siber
    + Tentang Kami
    + Info Iklan
     
    Kanal
     
    + Riau Region
    + Politik
    + Ekbis
    + Metropolitan
    + Peristiwa
    + Nasional
    + Sport
    + SainsTech
    + Showbiz
    + Mozaik
    + Lifestyle
    + Internasional
    + Indeks
     
     

    Alamat Redaksi/Pemasangan iklan:

     
    Komplek Beringin Indah
    Jalan Kulim No. 121, Pekanbaru, Riau
    (0761)63515 - 0812-76-47104

    iklan_riautrust@yahoo.com
    redaksi_riautrust@yahoo.com
    www.riautrust.com
     
    Copyright © 2023 riautrust.com, all rights reserved